Selasa, 26 Januari 2010

Membuat Folder Share Tidak Terlihat Di Jaringan

Kadang kita merasa file kita tidak aman saat kita melakukan share folder pada jaringan lokal. Untuk itu apabila anda mengiginkan file anda tidak terlihat pada jaringan lokal maka tambahkanlah tanda $ (tanpa spasi) diakhir nama folder yang ingin anda sharing. Semisal nama folder yang ingin di share adalah Dataku maka rubahlah nama tersebut menjadi Dataku$ niscaya folder tersebut tidak akan terlihat pada jaringan. Untuk menampilkan folder dataku yang tidak terlihat tadi maka ketikan \\nama_komputer_yang_di_share\Dataku$ lalu enter pada kotak run.

Selamat Mencoba...

2 komentar:

Administrator mengatakan...

Thanks om, nice info

Administrator mengatakan...
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
copyright @ nofianto777 2011 || design by : doel_sumbang2001